Visi : | "Unggul dalam prestasi, menguasai IPTEK, mandiri, dan berlandaskan kepada imtak serta peduli terhadap lingkungan" |
Misi : |
1. Meningkatkan kualiatas keimanan dan ketaqwaan terhadap Tuhan Yang Maha
Esa melalui amaliah keagamaan dalam segala aspek kehidupan
2. Meningkatkan prestasi akademik melalui proses pembelajaran yang efektif,
kreatif, dan menyenangkan
3. Meningkatkan prestasi non-akademik melalui proses kreatifitas seni
budaya,
olahraga, realigi, dan organisasi
1. Meningkatkan budi pekerti, rasa persaudaraan, dan toleransi dalam suatu
komunitas multikultur
2. Meningkatkan rasa cinta terhadap lingkungan, hidup sehat, nyaman dan
asri
3. Meningkatkan potensi dari bakat yang dimiliki peserta didik dalam
berbagai
bidang
4. Meningkatkan nilai-nilai keterampilan khusus terutama, informasi teknologi dan
bahasa asing |
JUMLAH SISWA TAHUN AJARAN 2018-2019
Kelas | Jumlah Siswa |
X | |
XI | |
XII |
GURU-GURU SMA NEGERI 1 SUKAJAYA




